Selamat membaca
Cara Menambahkan dan Mengganti foto sampul FB Terbaru 2014
semoga bermanfaat

Cara Menambahkan dan Mengganti foto sampul FB Terbaru 2014

Advertisement

Foto sampul biasanya terletak sebagai baground atau latar belakang foto utama pada profil facebook, gambar sampul tersebut biasanya terlihat paling besar mewakili foto anda yang lainya. Dan biasanya jika anda memiliki sebuah group fb juga bisa membuatnya dan menampilkanya pada group yang anda kelola, misalnya group bisnis atau juga group yang hanya bercerita atau omong kosong saja.

Sebelum kita lanjut ke topik utama, anda juga bisa membaca cara mendengarkan musik di facebook tebaru di fb tanpa ribet

Sebenarnya cara membuat atau menambahkan gambar sampul tersebut sangat mudah, hingga karena mudahnya anda tidak menyadari sebuah icon kecil yang terdapat perintah "tambahkan foto sampul".
Namun jika anda malas membuatnya silahkan ikuti panduan di bawah ini agar pada kronologi anda terlihat lebih keren dan menarik untuk di lihat oleh teman- teman facebook.
artikel terkait: cara mengganti email utama akun facebook yang minta di verifikasi.

-masuk/ login ke akun anda mengunakan ID fb anda seperti biasa, dan silahkan kunjungi kronologi anda pribadi dengan cara klik nama anda di fb pada bagian paling atas sebelah beranda (lihat gambar di bawah untuk lebih jelasnya)

foto sampul fb
klik untuk memperbesar gambar




setelah di klik akan tampil halaman kronologi anda, dan klik icon tambahkan sampul, di situ anda bisa menggunggah dari folder komputer atau juga bisa mengambil gambar dari koleksi foto yang ada di facebook anda.
foto sampul facebook terbaru
klik untuk memperbesar
Namun sebelum anda mengunggah foto, terlebih dahulu buat ukuran gambar yang akan di jadikan sampul dengan lebar minimal 400 pixel dan tinggi 150 pixel. Karena jika kurang dari ukuran tersebut foto tidak dapat di upload dengan ukuran yang kecil. Selanjutnya anda dapat menyimpanya, dan begitu juga cara yang bisa anda gunakan ketika  ingin mengganti foto group yang anda kelola, terimakasih semoga dapat membantu cara membuat foto sampul anda sudah selesai.

Advertisement

Share this article:
Ditulis oleh: Andika Edo Tips dan Trik Updated at : 20:48