Selamat membaca
3 Cara Mengatasi Speaker PC Bermasalah
semoga bermanfaat

3 Cara Mengatasi Speaker PC Bermasalah

Advertisement

Mengapa speaker komputer kurang keras atau tidak berbunyi?
Mungkin anda saat ini atau juga pada beberapa waktu lalu pernah mengalami pada speaker laptop atau komputer anda tidak berbunyi atau kurang keras. Dan mungkin juga permasalahan terjadi ketika speaker tambahan saat di hubungkan ke komputer (di colokkan) tidak mengeluarkan suara atau  terdengar sangat kecil.

Hal tersebut juga pernah saya alami ketika  saya ingin mendengarkan musik di laptop tetapi menggunakan speaker tambahan, namun pada waktu itu saya mengira speaker tambahan tersebut rusak. Mencoba mengatur volume tetapi masih saja masalah tidak dapat teratasi. Sebenarnya masalah speaker pada komputer atau laptob bisa di sebabkan oleh beberapa hal di antaranya anda harus memeriksa dari pengaturan dasar terlebih dahulu:

- Pastikan icon pengaturan volume laptop anda tidak dalam posisi mute yang di tandai dengan lingkaran merah seperti gambar di bawah.

mute

- Jika hal tersebut tidak mengurangi masalah coba periksa pada pengaturan loudness equalization, caranya klik pada icon speaker anda dan klik device/ logo speaker. akan muncul tampilan windows seperti gambar berikut ini.
enhancements

klik pada enhancements, beri tanda centang (ceklist) pada loudness equalization dan untuk menyelesaikan klik apply. Anda juga bisa mencoba mendengarkan pada mode preview, tujuanya adalah dengan menceklist atau tidak menceklist maka suara pc akan terdengar sedang dan lebih besar.

-  Ini adalah solusi ke tiga yang jika maslah terjadi pada speaker tambahan yang tidak berbunyi ketika di hubungkan ke komputer, padahal speaker komputer masih stabil dan normal, caranya
* klik pada icon volume speaker dan klik logo speaker seperti cara nomer 2 tadi.

icon speaker
* Berikutnya akan muncul tampilan seperti cara nomer 2. Klik pada general maka akan di tampilkan jack anda apakah terhubung atau tidak pada pengaturan yang bertuliskan " Right panel 3, 5 mm jack "

general

*Klik opsi pada device usage, jika semula (enable) silahkan pilih yang (disable) atau sebaliknya dari disable ke enable. dan klik OK.
* sampai di sini biasanya pengaturan menghilang dari layar, tapi jangan bingung. Selanjutnya klik lagi logo speaker  maka akan tampil sebuah windows kotak kecil yang sedang loading seperti gambar di bawah, dan tunggu sejenak sampai loading selesai.

loading

*  Setelah loading selesai, tampilanya akan seperti di bawah ini, dan pilih pada opsi yang ke 2 (headphones)

next

* Selanjutnya anda tinggal pilih next dan close, semoga solusi di atas dapat membantu.

Advertisement

Share this article:
Ditulis oleh: Andika Edo Tips dan Trik Updated at : 02:20