Selamat membaca
Cara Mengetahui Blog Nofollow Atau Dofollow Di Browser Chrome
semoga bermanfaat

Cara Mengetahui Blog Nofollow Atau Dofollow Di Browser Chrome

Advertisement

Begitu Pentingnya seorang blogger dalam melakukan aktivitas blogging yang ingin mengetahui situs atau blog yang di kunjungi tersebut nofollow atau dofollow. Yang tidak lain tujuanya adalah untuk mencari backlink berkualitas dari blog yang di katakan dofollow. Di mana selama ini backlink dari blog dofollow dapat meningkatkan peringkat sebuah blog di posisi baik dan terbaik.
nofollow eyes

Walaupun begitu bukan berarti bahwa blog nofollow tidak memberikan backlink. Tidak henti hentinya saya mengingatkan yang katalimat ini yang saya kutip dari seorang master SEO mas "ricky pratama" dan sering saya tuliskan bahwa "tidak semua blog dofollow selalu memberi backlink dan begitu juga sebaliknya"

Pokok pembahasan kita kali ini adalah mengenai trik mengetahui blog yang anda kunjungi menggunakan browser google chrome apakah dofollow atau nofollow, Seperti halnya beberapa waktu lalu kita sudah membahas mengenai trik nodofollow dengan mozila firefox yang caranya sangat mudah. Jika anda menggunakan firefox silahkan baca di link tersebut.

Bagaimana cara mengetahui blog nofollow dan dofollow jika anda menggunakan browser google chrome? caranya silahkan kunjungi ekstensi  google berikut ini yang bernama nofollow eyes
kunjungi dan install di browser google chrome anda, klik pada bagian gratis atau tambahkan di sudut atas yang berwarna biru. Tunggu proses instalasi, apabila sudah selesai akan ada peringatan berwarna hijau "selesai di tambahkan"

Sampai di sini langkah belum selesai, selanjutnya install sampai benar benar selesai di tandai dengan icon rantai di sudut browser anda.
nofollow eyes
Cara mengetahui fungsinya, silahkan kunjungi sebuah blog dan lihat komentarnya, jika di kelilingi dengan garis putus- putus pada nchor teks, itu menandakan blog yang di kunjungi tidak dapat memberikan backlink ke blog anda.


Advertisement

Share this article:
Ditulis oleh: Andika Edo Tips dan Trik Updated at : 21:37