Selamat membaca
Cara Membuat Privacy Policy Untuk Blog Adsense
semoga bermanfaat

Cara Membuat Privacy Policy Untuk Blog Adsense

Advertisement

Kehadiran Privacy policy pada blog biasanya menambah kesan lebih profesional bagi sebuah blog, selain hal tersebut biasanya sebelum mendaftarkan suatu blog untuk menjadi penayang google adsense seorang blogger terlebih dahulu membuatnya, dengan harapan bahawa adanya halaman privacy policy akan membuat pihak google  lebih mempercayakan tentang dokumen dan konten yang anda suguhkan kepada para pembaca atau visitor. Mungkin anda mengira bahwa ini ada hubunganya dengan polisi, untuk lebih jelasnya lihat definisi selanjutnya.

Saya yakin dari sebagian anda belum mengerti apa yang di maksud dengan privacy policy atau definisinya :
Privacy policy adalah sebuah halaman yang di buat berupa dokumen, menjelaskan tentang semua konten dari suatu situs website dan menjelaskan bagaimana cara seseorang administrator menjalankan dan mengelola  sebuat website.

Walaupun keberadaanya mungkin jarang sekali menjadi sorotan utama pengunjung, namun hal tersebut menjadi kewajiban yang harus di buat oleh seorang blogger. Apalagi jika anda ingin mengajukan permohonan sebuah website untuk menjadi publisher google adsense, dan system periklanan lainya, hal tersebut sangat di anjurkan agar blog anda mendapat pertimbangan yang lebih baik.

Bagaimana cara membuat privacy policy untuk di tambahkan ke blog/ website?
- silahkan copy link berikut ini  http://www.generateprivacypolicy.com/create dan paste di pencarian google.
- Di halaman tersebut terdapat 2 kolom isian, company name isi dengan nama situs anda misalkan ' tips dan trik " dan website URL isi dengan URL situs anda, contoh : http://macammacamvariasi.blogspot.com
- Pada step 2 jika bingung silahkan ceklist semuanya, namun anda juga perlu melihat lebih detil informasi apa saja yang akan anda tampilkan, karena semua yang tertera pada halaman privacy policy termasuk juga kekayaan finansial anda dan hak atau privasi anda.
- jangan lupa pada kolom opsi untuk selalu memilih yes.
- Setelah 6 dari 6 step anda lewati dengan klik pada bagian yang diinginkan maka terakhir akan tampil halaman seperti di bawah ini.

privacy policy

pada kolom your company adress isikan deengan URL situs, dan isi juga email serta nomer hp anda kemudian klik submit.
- selanjutnya isikan email dan pasword untuk menyelesaikan proses registrasi, kemudian klik submit. Akan muncul tulisan sebagi berikut tanda berhasil "Account has been created. Please check your email for further instructions." dan siahkan lihat pesan yang masuk di email anda yang di daftarkan tadi untuk memverifikasi dan mengambil kode HTML dari atas kebawah (copy dan paste pada mode HTML laman blog anda kemudian publish. saya rasa sampai di sini anda sudah mengetahui kelanjutan cara mempublikasikan, perlu di ingat bahwa jika anda salah membuat dalam 5 kali saja maka akan di nyatakan limit, sehingga harus menggunakan akun premium. Namun jangan khawatir karena masih banyak situs lain yang menyediakan jasa gratis dalam pembuatan privacy policy.


Advertisement

Share this article:
Ditulis oleh: Andika Edo Tips dan Trik Updated at : 05:49