Selamat membaca
Ciri Dan Tanda-Tanda Hardisk mulai rusak
semoga bermanfaat

Ciri Dan Tanda-Tanda Hardisk mulai rusak

Advertisement

Hardisk merupakan nyawa pada perangkat komputer atau laptop, Masalah paling serius di antara perangkat lainya. namun bila hardisk tersebut rusak solusinya hanya bisa di ganti. Peggunaan yang tidak semestinya adalah salah satu penyebab hardisk pada komputer/laptop mengalami kerusakan. Seperti contoh : terlalu sering Mematikan laptop tidak menggunakan program start dan shutdown, laptop tidak pernah istirahat dalam waktu yang lama.

HARDISK

Adapun ciri ciri hardisk mulai mengalami kerusakan adalah sebagai berikut
- komputer tiba tiba blank, ketika menghidupkan pertama kali meminta untuk menekan enter, dan tidak bisa membuka windows.
-Terdengar bunyi kecil seperti ada sesuatu yang patah.
- apabila di install ulang selalu gagal.
- Dalam menyimpan data kinerja komputer menjadi sangat lambat.
-Banyak program dan file yang hilang.

Solusi sebelum hardisk mengalami kerusakan adalah , kenali salah satu ciri di atas. apabila anda menemukanya, segera lakukan back-up data sebelum data penting yang di ada di dalamnya hilang secara tiba tiba.




Advertisement

Share this article:
Ditulis oleh: Andika Edo Tips dan Trik Updated at : 01:21